Berhenti Sebelum Terlambat, Inilah yang Perlu Diperhatikan Saat Belanja Online
Perkembang zaman membuat perubahan besar dalam kehidupan manusia, Terutama dibidang komsumsi yaitu belanja. Jika dahulu belanja harus dilakukan secara tatap muka, kini tinggal memencet beberapa tobol dan menunggu hingga barang diterima. Kini telah banyak aplikasi pendukung belanja seperti Shopee, Blibli, Tokopedia, Lazada dan lain sebagainya. Mau menggunakan yang mana itu tergantung kita sendiri. Namun Tahukah kamu ada kiat dalam belanja online agar lebih amah dompet? berikut Hobbies akan menyebutkan beberapa : 1. Bandingkan bukan berarti anda harus menbandingkan harga baju di tiap platfom aplikasi lain. Melainkan anda harus membandingkan tiap toko di platfom dengan fitur pencarian foto. Selain itu anda juga harus memperhatikan juga ongkir yang tertera mana yang lebih ramah dompet anda kemudian barulah berbelanja. 2. Coba Beli Barang Flash Sale atau Live Sale Terkadang beberapa barang di flash sales dan live Sale lebih murah dari yang berada dalam laman barang ...